About Us

Created to Inspire.

Genyda berawal dari bisnis sablon sederhana. Dengan misi menjadi penyedia solusi kreatif dan berkualitas dalam dunia sablon dan produksi pakaian, kami terus berkembang untuk menjadi perusahaan yang dapat melayani berbagai kebutuhan apparel, mulai dari kaos, kemeja, baju olahraga, hingga seragam perusahaan.

Collaborate Now
Clothing
Custom Seragam
Sewing Procces
Features

Our Strengths

Professional and Experienced

Tim kami memiliki pengalaman bertahun-tahun dalam industri sablon dan pembuatan pakaian, kami terus memperbarui teknik untuk menghadirkan hasil yang up-to-date dan sesuai tren.

Fast and Precise Process

Kami memahami pentingnya ketepatan waktu. Dengan sistem produksi yang efisien, kami mampu menyelesaikan pesanan Anda sesuai jadwal, tanpa mengorbankan kualitas.

High-Quality Materials

Kami hanya menggunakan bahan terbaik yang nyaman dipakai dan tahan lama, sehingga memberikan nilai lebih pada setiap produk.

Consultation and Design Services

Kami juga menyediakan layanan konsultasi desain bagi Anda yang ingin menciptakan produk unik sesuai dengan kebutuhan dan preferensi.

Focusing

"We Focus Providing Services."

Sewing (Jahit Pakaian)

Kami memproduksi berbagai jenis pakaian sesuai pesanan, mulai dari pembuatan kaos, kemeja, baju olahraga, sampai seragam perusahaan.

Screen Printing (Sablon)

Kami menawarkan layanan sablon kaos berkualitas tinggi dengan berbagai teknik, mulai dari sablon manual hingga digital.

Embroidery (Bordir)

Kami menyediakan layanan bordir profesional untuk menambahkan sentuhan elegan pada pakaian Anda. Cocok untuk logo perusahaan, nama, atau desain khusus lainnya pada berbagai jenis tekstil seperti kaos, jaket, topi, dan lainnya.

Pesan
We Are

a Team That Works

Ka John

Sales Manager

Hisbullah Aziz

Creative Design

Abdul Jupri

Head of Production

Ka Mumu

Project Manager

Scroll to Top